Cinta yang suci menempatkan ukuran fisik hanya di nomor sepuluh dari sepuluh kriteria.
Hati yang memutuskan siapa yang kamu inginkan dalam hidup ini.
Kekecewaanmu hanya boleh sementara, tapi harapan baikmu harus selamanya.
Sok tahu hanyalah membuatmu memperlihatkan kebodohanmu
Seorang yang cerdik adalah dia yang memanfaatkan setiap peluang yang ada.
Tidur terlalu malam dan bangun terlalu siang adalah penyebab paling utama kerusakaan hati.
Seorang pemimpin bukan meminta keadilan, tetapi memastikan keadilan.
Disaat jarak memisahkan kita MENANTIMU adalah suatu keputusan yang paling indah.
Ketulusan cinta dan kasih sayang tidak dapat dilihat atau didengar, tetapi hanya bisa dirasakan dengan hati.