Doa adalah kekuatan terbesar manusia.
Wahai Yang Maha Lembut, manjakanlah hatiku yang sendiri ini, bahagiakanlah aku dalam pernikahan yang penuh cinta, yang mesra, yang setia.
Kesalahan cinta hanya dua. Salah memilih orang untuk dicintai, atau salah cara mencintainya.
Jadi diri sendiri memang baik tetapi sadarlah sekarang ini kamu seperti apa.
Tuhan menciptakan tangis perempuan agar laki-laki melupakan tangisnya sendiri.
Cepat atau lambat mereka yang menang adalah mereka yang berfikir dan yakin bahwa mereka bisa.
Jika nilai masih menjadi patokan untuk sukses kamu salah
kata kata yang kita ucapkan sehari hari mencerminkan pikiran dan hati kita.
Kekuatan tidak datang dari kapasitas fisik. itu datang dari kemauan yang gigih.